Website Resmi Pemerintah Desa Jengkok Kecamatan Kertasemaya Kabupaten Indramayu

Artikel

MUSREMBANGDES TAHUN 2024 DESA JENGKOK

17 Februari 2023 21:45:04  Administrator  120 Kali Dibaca  Berita Lokal

Jumat, 17 Februari 2023. Pemerintah Desa Jengkok Mendadakan Kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa Tahun 2024 yang di hadiri oleh pihak Kecamatan Kertasemaya dalam hal ini di wakili oleh Bapak H. Moh. Hidayat (Sekcam Kertasemaya), RT, RW, BPD Desa Jengkok, Tokoh Masyarakat.

Pada acara tersebut Bapak H. Moh. Hidayat (Sekcam Kertasemaya) memberikan sambutan dan arahan terkait Musrembangdes yang akan di usulkan di Forum Musrembang Kecamatan Tahun 2024 demi terwujudnya VISI MISI Bupati Indramayu Bermartabat (Ibu Hj. Nina Agustina, S.H., M.H., C.R.A).

 

IndramayuBermartabat

JengkokMuda

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

 Sinergi Program

 Aparatur Desa

Back Next

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Jln. Raya Jengkok Secang RT 004 RW 001 Desa Jengkok
Desa : Jengkok
Kecamatan : Kertasemaya
Kabupaten : Indramayu
Kodepos : 45274
Telepon :
Email :

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:55
    Kemarin:152
    Total Pengunjung:9.560
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:35.172.164.32
    Browser:Tidak ditemukan